Tumbuhan yang Berkembang Biak dengan Umbi Akar

Tumbuhan yang Berkembang Biak dengan Umbi Akar

CELEBESMEDIA.ID, Makassar - Tumbuhan yang berkembang biak dengan umbi akar adalah wortel dan lobak.

Umbi akar sendiri termasuk tumbuhan yang berkembang biak dengan cara vegetatif alami.

Vegetatif alami adalah perkembanbiakan secara tidak kawin pada tumbuhan yang terjadi dengan sendirinya.

Mengetahui tanaman yang berkembang biak dengan umbi akar adalah salah satunya wortel sangatlah penting, hal ini akan memberikan pengetahuan dasar terkait cara tanamnya.

Umbi akar jika ditanam umbinya saja tidak akan bisa tumbuh karena tidak ada mata tunasnya.

Untuk itu, anda harus menanamnya dengan disertai sedikit batang, agar tumbuh tunas.

Contoh tumbuhan yang berkembang biak dengan umbi akar adalah wortel, bengkoang, singkong, lobak, dan bunga dahlia.

Akar pada tanaman yang berkembang biak dengan umbi akar beralih fungsi menyimpan cadangan makanan.

Perkembangbiakan jenis tanaman ini melalui tunas yang tumbuh dari bekas batangnya.

Sehingga, untuk mendapatkan individu baru dari tanaman ini hanya perlu menanam bagian tubuh tumbuhan berupa batang.

Perlu diketahui bahwa umbi akar adalah modifikasi akar yang menggembung berisi cadangan makanan.

Umbi akar jika ditanam hanya berupa umbi tidak dapat tumbuh, sehingga harus ditanam disertai dengan sedikit batangnya karena umbi akar tidak memiliki mata tunas.

Contoh tambuhan yang berkembang biak dengan umbi akar akan dapat bertahan hidup dalam iklim dan kondisi tertentu.

Umbi ini dapat mengandung berbaga jenis makanan, mulai dari gula dan pati, hingga protein lipid, serta mineral yang memungkinkan tanaman bertahan hidup, bahkan di lingkungan yang paling keras sekalipun.***